Tersangka BP Pengedar Narkoba Jenis Sabu Diamankan di Polres Lahat
Lahat, detiknusantara.org – Kapolres lahat AKBP S. Kunto Hartono SIK. MT, melalui kasat resnarkoba telah berhasil ungkap kasus narkoba berdasarkan Laporan Polisi Nomor : LP/A/99/XI/2023/SPKT.NARKOBA/POLRES LAHAT/POLDA SUMSEL, tanggal 27 November 2023.…